Smartfren demi meningkatkan jumlah pengguna, telah mengeluarkan paket jenis baru. Yang harapannya dapat mendombrak ke populeritasan. Dengan harganya yang murah, mulai dari Rp10.000 dan yang termahal Rp100.000.
Pelangan tidak perlu khawatir, bila paket smartfren nonstop ini habis. Masih bisa mengakses internet tanpa potongan pulsa.
Akses nonstop akan didapatkan secara otomatis dan dapat digunakan untuk mengakses beragam aplikasi, seperti chatting, aplikasi pembayaran, aplikasi belanja, hingga transportasi online.
Namun jika kuota utama habis, kecepatan internetnya akan disesuaikan sampai dengan masa aktif paket selesai
Kartu perdana dan voucher Kuota Nonstop Smartfren saat artikel ini ditulis sudah rilis di pasaran. Untuk mendapatkannya pelanggan bisa berkunjung ke galeri Smartfren dan outlet terdekat.
Perlu dicatat jika kuota utama habis, kecepatan internetnya akan disesuaikan sampai dengan masa aktif paket selesai. Jadi kamu harus menyesuaikan dengan baik pengguanaan kuota
Adapun untuk pilihannya, Smartfren menyediakan enam pilihan paket Unlimited Nonstop dengan besaran kuota dan masa aktif yang berbeda. Berikut rinciannya:
Unlimited Nonstop 2 GB seharga Rp 10.000 dengan masa aktif 10 hari;
Unlimited Nonstop 3 GB seharga Rp15.000 dengan masa aktif 14 hari;
Unlimited Nonstop 6 GB seharga Rp30.000 dengan masa aktif 30 hari;
Unlimited Nonstop 12 GB seharga Rp45.000 dengan masa aktif 30 hari;
Unlimited Nonstop 30 GB seharga Rp70.000 dengan masa aktif 30 hari;
Unlimited Nonstop 45 GB seharga Rp100.000 dengan masa aktif 30 hari.
Pelanggan yang mengaktifkan paket Unlimited Nontstop di atas juga akan mendapatkan gratis telepon ke seluruh nomor Smartfren. Namun, khusus untuk Unlimited Nonstop 3 GB dan 6 GB, pelanggan akan mendapatkan bonus kuota lokal hingga 4 GB.